Rabu, 23 Maret 2011

I always remember you

Beribu kisah tentangmu
Tak habis ditelan waktu
Mengukir indah untukku selalu

Ada yang hilang dariku
Disaat kau pergi menjauh
Sungguh tak sanggupku berpisah darimu

Kau ada di jantungku
Kau ada di hatiku
Engkaulah yang selalu ku tunggu
Di setiap waktu

Kau belahan jiwaku
Permata di dalam hatiku
Ku jaga seumur hidupku
Di setiap waktu


Tidak ada komentar:

Posting Komentar